Penyuluhan Pembuatan Handsanitizer dan Sabun Cair Untuk Sanitasi Di SMAN 7 Pandeglang

Authors

  • Reinhard Pinontoan Universitas Pelita Harapan
  • Rudy Pramono rudy_pramono@uph.edu
  • Adolf JN Parhusip Universitas Pelita Harapan
  • Jack Widjajakusuma Universitas Pelita Harapan
  • M.I. Alfajri Pejuang Muda Kemensos
  • Lia Apriliani Pejuang Muda Kemensos
  • M.A.Kholik Pejuang Muda Kemensos
  • Nisvi Suciati Dewi Pejuang Muda Kemensos
  • S.F. Jamaludin Pejuang Muda Kemensos

DOI:

https://doi.org/10.9999/jocosae.v1i03.29

Keywords:

Covid-19, HandSanitizer, Sabun Cair, kebersihan lingkungan, hidup sehat

Abstract

Menjaga kebersihan tangan dengan rajin mencuci tangan dengan air dan sabun merupakan salah satu cara untuk mencegah penularan covid 19 dan bentuk perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS). Biasanya masyarakat mencuci tangan dengan air dan sabun cair namun jika air bersih tidak tersedia untuk mencuci tangan, cara yang paling mudah dengan menggunakan pembersih tangan berbasis alkohol atau mengandung anti bakteri. Pejuang Muda Kabupaten Pandeglang yang berkolaborasi dengan Universitas Pelita Harapan tergerak untuk membagikan ilmu pengetahuan dan wawasan baru melalui kegiatan pengabdian masyarakat dalam bentuk penyuluhan mengenai pembuatan handsanitizer dan sabun cair untuk sanitasi (kebersihan) lingkungan dan perilaku hidup sehat dan bersih pada siswa/i menengah atas kecamatan munjul kabupaten pandeglang. Penyuluhan dilakukan secara luring yang dilaksanakan di Aula SMAN 7 Pandeglang. Hasil Kegiatan penyuluhan ini para siswa/i mengerti dan memahami materi disampaikan, sehingga siswa/i termotivasi untuk menerapkan dan meneruskan informasi mengenai kebersihan lingkungan dan hidup sehat dengan mencuci tangan menggunakan handsanitizer dan sabun cair

Downloads

Download data is not yet available.

References

Berita Kompas. 2021. https://regional.kompas.com/read/2021/09/28/114345878/update-jumlah-kasus-aktif-covid-19-di-banten?page=all

Saadat, S., Rawtani, D., & Hussain, C.M. 2020. Environmental perspective of COVID-19.Science of The Total Enviroment. 138870.

Wahyono, S., Widanarko, S., Moersidik., S.S., & Djajadinigrat, S,T. 2012. Metabolisme Pengelolaan Sampah Organik Melalui Teknologi Komposting Di Wilayah Internal Perkotaan. Jurnal; Teknologi Lingkungan Volume 13 No 2 halaman 179-192

Published

2021-12-28

How to Cite

Pinontoan, R., Pramono, R., Parhusip, A. J., Widjajakusuma, J., M.I. Alfajri, M. A., Apriliani, L., M.A.Kholik, M., Dewi, N. S., & S.F. Jamaludin, S. J. (2021). Penyuluhan Pembuatan Handsanitizer dan Sabun Cair Untuk Sanitasi Di SMAN 7 Pandeglang . Journal of Community Service and Engagement, 1(03), 31–38. https://doi.org/10.9999/jocosae.v1i03.29